Text
Pengobatan efektif pada anak
Buku ini mengulas secara komprehensif tentang stunting pada anak dan memberikan pandangan mendalam tetang pengobatan efektif untuk kondisi ini. Dengan menggunakan pendekatan yang berbasis bukti dan praktis, buku ini menjadi sumber informasi terpercaya bagi orang tua, tenaga kesehatan dan siapapun yang peduli terhadap kesehatan anak.
Dengan membaca buku ini, pembaca akan mendapatkan pemahaman yang lebih baik tentang stunting dan bagaimana cara terbaik untuk mengobatinya
Tidak tersedia versi lain